Mengenali dan Memilih Ruby Safir yang terkena Treatment Lead Glass

Zulkarnain

Tujuan Tulisan ini adalah agar kita lebih mudah mengenali Ruby / Safir yang sudah terkena treatment (perlakuan) yang lebih dari dipanaskan saja atau Heated only, khususnya yang sudah di treatment Lead glass, atau Secara kasarnya ada komponen dari luar yg melekat pada ruby safir untuk memperindahnya yang dilakukan oleh manusia bukan alam!

Tipe-tipe sejenis ini saya meletakkannya pada tingkatan “lebih dari dipanaskan” atau More Than Heated…

Semua batu perhiasan ruby safir atau bahkan batu lain yang nomor satu dimana masih diterima atau yang sangat diterima oleh pencinta perhiasan adalah: 1 UNTREATED atau tidak ada treatment sama sekali. Untreated ditemukan di alam langsung diasah, 2 treatment pemanasan atau  heated only, treatment pemanasan sudah ada sejak ribuan tahun yang lalu yang dilakukan manusia pada batu agar lebih indah.

Kenapa penilaian batas 2 treatment ini yang lebih diterima? Karena walaupun manusia tidak  tidak melakukan-nya, maka alam pun melakukan pemanasan (tapi ribuan bahkan jutaan…

View original post 190 more words